Daftar Terbaru 50 orang terkaya di Indonesia versi Majalah Forbes

 


Kamis, 12 April 2014, Majalah Forbes merilis daftar terbaru orang-orang terkaya di Indonesia. Tahta kekayaan ini masih kokoh diduduki oleh kakak beradik pemilik Djarum Group dengan total kekayaan  US$ 16,5 Miliar atau jika dikurskan dalam Rupiah sekitar 203,19 Trilyun. Di posisi kedua menyusul Susilo Wonowidjojo Presiden Direktur PT. Gudang Garam dengan total US$ 8 Milyar atau sekitar Rp. 98,5 Trilyun, kekayaannya naik pesat dibandingkan tahun lalu mencapai  US$ 5,3 Milyar.


Berikut daftar lengkap 50 orang terkaya di Indonesia versi Majalah Forbes
1. R. Budi & Michael Hartono dengan kekayaan US$ 16,5 miliar.
2. Susilo Wonowidjojo & family dengan kekayaan US$ 8 miliar.
3. Anthoni Salim & family dengan kekayaan US$ 5,9 miliar.
4. Eka Tjipta Widjaja & family dengan kekayaan US$5,8 miliar.
5. Sri Prakash Lohia dengan kekayaan US$ 4,4 miliar.
6. Chairul Tanjung dengan kekayaan US$ 4,3 miliar.
7. Boenjamin Setiawan & family dengan kekayaan  US$ 3.5 miliar.
8. Mochtar Riady & family dengan kekayaan$2,7 miliar.
9. Peter Sondakh dengan kekayaan US$ 2,3 miliar.
10. Sukanto Tanoto dengan kekayaan US$ 2,1 miliar.
11. Tahir dengan kekayaan US$ 2,1 miliar.
12. Bachtiar Karim dengan kekayaan US$ 2 miliar.
13. Putera Sampoerna & family dengan kekayaan US$ 1,9 miliar.
14. Theodore Rachmat dengan kekayaan US$ 1,9 miliar.
15. Murdaya Poo dengan kekayaan US$ 1,7 miliar.
16. Kusnan & Rusdi Kirana dengan kekayaanUS $1,7 miliar.
17. Eka Tjandranegara $dengan kekayaan US$ 1,7 miliar.
18. Martua Sitorus dengan kekayaan US$ 1,7 miliar.
19. Eddy Katuari & family dengan kekayaan US$ 1,7 miliar.
20. Kuncoro Wibowo & family dengan kekayaan US$ 1,6 miliar.



...
...

21. Ciputra & family dengan kekayaan US$ 1,5 miliar.
22. Ciliandra Fangiono & family dengan kekayaan US$ 1,5 miliar.
23. Husodo Angkosubroto & family dengan kekayaan US$ 1,5 miliar.
24. Hary Tanoesoedibjo dengan kekayaan US$ 1,4 miliar.
25. Purnomo Prawiro dengan kekayaan US$1,3 miliar.
26. Edwin Soeryadjaya dengan kekayaan US$1.3 miliar.
27. Djoko Susanto dengan kekayaan US$ 1,3 miliar.
28. Achmad Hamami & family dengan kekayaan US$ 1,2 miliar.
29. Kartini Muljadi & family dengan kekayaan US$ 1,1 miliar.
30. Low Tuck Kwong dengan kekayaan US$ 1,1 ,miliar.
souvenir Pernikahan, Kelahiran, Perusahaan, Haji, dll
31. Husain Djojonegoro & family dengan kekayaan US$1 miliar.
32. Benny Subianto dengan kekayaan US$ 1 miliar.
33. Harjo Sutanto dengan kekayaan US$ 950 juta.
34. Alexander Tedja dengan kekayaan US$ 935 juta.
35. Soegiarto Adikoesoemo dengan kekayaan US$ 930 juta.
36. Aksa Mahmud dengan kekayaan US$860 juta.
37. Garibaldi Thohir dengan kekayaan US$ 855 juta.
38. Sjamsul Nursalim dengan kekayaan US$ 830 juta.
39. Hashim Djojohadikusumo dengan kekayaan US$ 825 juta.
40. Eddy Kusnadi Sariaatmadja dengan kekayaan US$820 juta.

41. Rasyid Abdul dengan kekayaan US$ 805 juta.
42. Lim Hariyanto Wijaya Sarwono dengan kekayaan US$ 800 juta.
43. Arifin Panigoro dengan kekayaan US$ 680 juta.
44. Irwan Hidayat dengan kekayaan US$ 660 juta.
45. Sudhamek dengan kekayaan US$ 655 juta.
46. The Ning King dengan kekayaan US$650 juta.
47. Jogi Hendra Atmadja dengan kekayaan US$ 630 juta.
48. Prajogo Pangestu dengan kekayaan US$ 570 juta.
49. Santosa Handojo dengan kekayaan US$ 555 juta.
50. Trihatma Haliman dengan kekayaan US$500 juta.
RAMADHAN 2014
tags : 
soliriza
solirizafb
Daftar Terbaru 50 orang terkaya di Indonesia versi Majalah Forbes 4.5 5 inoa group Kamis, 12 April 2014, Majalah Forbes merilis daftar terbaru orang-orang terkaya di Indonesia. Tahta kekayaan ini masih kokoh didud...


No comments:

Post a Comment

Back to top